PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA SURYA (PLTS) BERGERAK
Sari
Matahari adalah sumber penghidupan bagi semua makhluk hidup. Energi matahari tersedia dalam jumlah yang sangat besar, tidak bersifat polutif, tidak akan habis dan gratis, Maka dari itu sumber energi ini dapat dimanfaatkan untuk kelistrikan melalui sistem Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS). Mobile Solar Power Plant adalah inovasi Pembangit Listrik Tenaga Surya (PLTS) dengan konsep bergerak. Mobile Solar Power Plant ini dirancang untuk membantu penyaluran listrik pada daerah-daerah kekurangan energi listrik dengan batas kapasitas daya minimal 15 kWp dan maksimal daya 30 kWp dengan system Off-Grid . Seluruh lokasi di indonesia dinilai memiliki potensi radiasi matahari yang cukup baik dan ketersediaan lahan yang luas. PLTS ini memiliki keunggulan bisa mobile dan flexible hasil dari perancangan ini diharapkan bisa terealiasi dan bisa menjadi acuan bagi calon pengguna maupun praktisi listrik agar diperoleh kesesuaian antara kebutuhan energi, harga, dan kualitas yang baik.
Kata kunci : PLTS , Mobile Solar Power Plant, System off-Grid
Kata kunci : PLTS , Mobile Solar Power Plant, System off-Grid
Teks Lengkap:
PDFRefbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.